Selasa, 12 November 2013

Daftar pemilik saham facebook setelah go public

Mungkin sudah diketahui bahwa baru baru ini facebook sudah go public dan resmi masuk dalam bursa nasdaq. Pada saat pelaksanaan public offering baru baru ini, facebook telah menjual 421.200.000 saham dengan harga perlembarnya 38 dollar as.

Dengan data diatas maka facebook telah mengumpulkan lebih dari 16 juta dollar as danadari ipo tersebut dan inimerupakan pencapaian tertinggi dan bahkan mengalahkan google pada saat go public pertama kali.


Nah, inilah daftar nama-nama pemilik saham facebook yang diambil dari reuters. Dafatar ini bisa berubah kapan saja karena facebook sudah menjadi perusahaan public.

Daftar Pemilik saham facebook

1. Karyawan dan mantan karyawan Facebook: 32,4%
2. Pendiri sekaligus CEO Facebook Mark Zuckerberg: 28,4%
3. Jim Breyer dan perusahaan pemodal ventura Accel Partners: 11,4%
4. Pendiri Facebook Dustin Moskovitz: 7,5%
5. Perusahaan Digital Sky Technologies: 7%
6. Perusahaan Goldman Sachs: 3,5%
7. Perusahaan pemodal ventura Greylock Partners & Meritech Capital: 3%
8. Pemodal perorangan Peter Thiel: 2,5%
9. Perusahaan Microsoft: 1,6%
10. Perusahaan pemodal ventura Elevation Partners: 1,0%
11. Pemodal perorangan Li Ka Shing: 0,75%
12. Perusahaan T. Rowe Price: 0,64%
13. Perusahaan pemodal ventura Andreessen Horowitz: 0,2%


Tidak ada komentar:

Posting Komentar